Sebuah Surat: Terimakasih Samarinda

Sebuah Surat: Terimakasih Samarinda

By
Selasa, 28 Mei 2019 Sekali minum air Mahakam, terpikat janji hati terpendam, pasti kembali ke Samarinda sayang.... Begitulah kutipan lagu Samarinda Tepian Mahakam yang menggambarkan keadaan saya, karena hari ini saya harus pulang kampung setelah menyelesaikan pendidikan. Jujur, rasa senang dan sedih itu bercampur jadi satu. Antara bahagia karena akhirnya bertemu ibu dan sedih karena meninggalkan Kota Samarinda

CONVERSATION

0 komentar:

Posting Komentar

Lipcream favorit : THE CLIQUE

Lipcream favorit : THE CLIQUE

By
Hallo. Kali ini saya tidak ingin mengulas secara detail (karena saya bukan makeup expert atau sejenisnya, soalnya saya hanya akan share sesuatu yang saya suka 🥰)  sebuah local  brand  yang sebenernya baru saja merayakan hari jadi yang ke 3 tahun. Jadi saya mengikuti perkembangan Rollover Reaction atau singkatnya RR ini dari zaman akun instagramnya masih 1000an follower dan

CONVERSATION

0 komentar:

Posting Komentar

Vintage Hair Bow

Vintage Hair Bow

By
Akhirnya hari ini saya baru sempat memfoto vintage hair bow ini. Saya membuatnya 3 ukuran dengan jenis klip berbeda. Ukuran yang sangat besar ini saya pakai ikat rambut dan ditengah bow  ada dua pearl. Untuk ukuran medium saya pakai penjepit (ga ngerti apa namanya), dan yang paling kecil pakai bobi pin (jepit lidi). Jadi ini detailnya : Bahan

CONVERSATION

0 komentar:

Posting Komentar

Menyulam adalah Bagian Masa Lalu dan Mimpi Saat Ini

Menyulam adalah Bagian Masa Lalu dan Mimpi Saat Ini

By
     Sebenarnya saat SMP saya sudah belajar teknik dasar menyulam, karena saat itu sekolah saya punya satu mata pelajaran khusus menyulam dan guru kami adalah guru pindahan dari Kota yang memiliki pengalaman mengajar di SMK tata busana.      Banyak hal yang saya dapat dari beliau, dan sangat terasa manfaatnya bagi siswa seperti saya, dan untuk sebagian siswa sih

CONVERSATION

0 komentar:

Posting Komentar

Back
to top